SELULIT (selasa peduli TB)

SELULIT (selasa peduli TB) adalah salah satu inovasi Puskesmas Kota Barat.
dimana SELULIT ini melakukan beberapa kegiatan yaitu
1. Pengawasan Kontak Serumah
2. Pengawas efek samping obat
3. Pengawasan pemberian TPT
4. Pengukuran pencahayaan rumah, kelembapan suhu dan IKL sanitasi rumah
Berita Terkait

Pemerintahan
Ketua PKK Provinsi Fima Agustina Bawa Cucunya Ke Posyandu, Terima 3 Jenis Imunisasi
Sabtu, 6 April 2024. 8:09

